Bambu Runcing

Paguyuban Bambu Runcing Temanggung di Korea Selatan.

Rabu, 26 September 2018

Liburan Cusok di Korea 2018

Musim dingin telah tiba, saatnya para Tenaga Kerja Indonesia (TKI) berbondong-bondong melakukan kegiatan dalam kesempatan liburan Cusok (solnal) 2018 untuk saling bersilaturahmi dan kegiatan lainnya. Bambu Runcing Temanggung - Korea adalah komunitas khususnya warga temanggung yang bekerja di Korea...

Jumat, 13 Juli 2018

PELAKSANAAN UJIAN EPS-TOPIK CBT SEKTOR MANUFAKTUR TAHUN 2018

PENGUMUMAN PELAKSANAAN UJIAN EPS-TOPIK CBT SEKTOR MANUFAKTUR TAHUN 2018   Nomor : PENG. 203/PEN-PPP/VI/2018 Sehubungan dengan telah dilaksanakannya verifikasi pendaftaran Ujian Sistem Poin Sektor Manufaktur Tahun 2018 pada tanggal 20 s.d. 25 April 2018 di Universitas Negeri Semarang (UNNES)...

Rabu, 04 April 2018

Soal TRY OUT

Soal TRY OUT  cbt 2018  Contoh soalTry Out CBT 2018  Soal TRY OUT  cbt 2018 Soal TRY OUT 1 klik disini Soal TRY OUT  2 klik disini Soal TRY OUT 3 klik dis...

Senin, 19 Februari 2018

PENGUMUMAN PENDAFTARAN UJIAN EPS-TOPIK CBT 2018

PENGUMUMAN PENDAFTARAN UJIAN EPS-TOPIK CBT KHUSUS KE-1 TAHUN 2018 SECARA SISTEM ONLINE Korean Air PENGUMUMAN PENDAFTARAN UJIAN EPS-TOPIK CBT KHUSUS KE-1  TAHUN 2018 SECARA SISTEM ONLINE Nomor : Peng.033/PEN-PPP/II/2018 Mungkin para peserta CBT ex TKI korea bertanya-tanya kapan ada tes ujian...

Rabu, 07 Februari 2018

Gaji basic TKI di Korea Selatan tahun 2018

Gaji basic standar 8 jam kerja TKI indonesia tahun 2018 Gaji per bulan untuk 5 hari kerja 1.573.7700 won (209jam) Untuk yng kerja sampai sabtu 1.701.780 won Basic 2018 menjadi 7530 per jam Kenaikan yang luar biasa untuk semua tenaga kerja di Korea Resmi Gaji atau upah umr Korea selatan ₩ 7530/jam...

Rabu, 31 Januari 2018

Jadwal Ujian EPS TOPIK 2018

Jadwal Ujian EPS TOPIK Terbaru   Kapan ada tes EPS TOPIK lagi? Itulah pertanyaan tentang jadwal ujian EPS TOPIK terbaru yang sering diajukan oleh para calon TKI Korea yang hendak mengikuti tes bahasa Korea EPS TOPIK. Kali ini kami akan sharing tentang Jadwal Pendaftaran Test Topik 2018....

Download Previous Tests CBT Korea Selatan

Contoh-contoh SOAL TES TOPIK (yang di selenggarakan di Korea)   FORMAT SOAL TOPIK KOREA      번호 제목 작성자 작성일 조회 온라인 기출문제 풀어보기 안내 ...

CONTOH SOAL TOPIK KOREA

Contoh-contoh SOAL TES TOPIK    (yang di selenggarakan di Korea)  FORMAT SOAL TOPIK KOREA  Ke-35 dan Seterusnya Metode Test di ubah yang sebelumnya Tingkatan Test di bagi 3 ( Pemula(초급), Menengah(중급) dan Lanjutan(고급), maka mulai Mulai Topik Test Ke 35 dan Seterusnya...